Menangani gagalnya Membuka File karena OneDrive Tidak Berjalan

 Di Windows 10 ada fasilitas OneDrive yang mensinkronisasi File-file yang ada di folder tertentu dengan komputer lainnya. Namun kadang OneDrive tidak otomatis berjalan sehingga gagal membuka file tersebut. 

Hal ini bisa ditangani dengan cara berikut:

1. Klik Tray Icon OneDrive



2. Klik Help & Settings lalu Resume syncing

3. Icon OneDrive berubah


4. File kembali  bisa dibuka




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Submit Value Diluar Form